Penerbit Tekad

Edit Content
Click on the Edit Content button to edit/add the content.

Arshaka The Prince Charming

In Stock

Original price was: Rp105.000.Current price is: Rp99.000.

Penulis : Gulla

ISBN : Sedang Proses

Kertas : Bookpaper 55 Gram

Ukuran : 14 x 20 cm/Doff

Jumlah Halaman : BW 272 halaman

Bahasa : Indonesia

 

SINOPSIS

SINOPSIS 

Berawal iseng menulis cerita Wattpad untuk menghayal asdosnya, Yolanda Aufarina tidak sadar kalau ceritanya di baca oleh asdos yang ia maksud—Arshaka Xavier menjadi salah satu readers cerita Wattpad karena menurutnya cerita yang dibuat Yola sangat menarik, selain ceritanya yang menarik Authornya juga menarik perhatiannya sedari dulu. Walaupun ceritanya terinspirasi oleh Arshaka, tidak semudah itu untuk mendekati Yola karena ia memiliki saingan bernama Antariksa, sahabat dekat Yola yang ternyata memendam perasaan terhadap Yola. Padahal Yola sangat terkenal karena kemalasannya sebagai mahasiswi, tapi ia heran kenapa dua lelaki itu tidak gentar mendekatinya dengan cara mereka yang membuat hari-hari Yola semakin bingung. Berawal dari cerita fiksi yang ia buat untuk membayangkan asdosnya bucin dengan dirinya, apakah pada kenyataannya ia akan berakhir bahagia dengan Arshaka?